Kisruh Pedagang Vs PKL Ayam di Pasar Baru Kudus Makin Memanas

Описание к видео Kisruh Pedagang Vs PKL Ayam di Pasar Baru Kudus Makin Memanas

BETANEWS.ID, KUDUS – Dinas Perdagangan (Disdag) Kudus membatasi pedagang kaki lima (PKL) ayam di Pasar Baru berjualan hanya sampai pukul 8.00. Aturan ini buntut laporan para pedagang pasar yang merasa terganggu dan dirugikan dengan adanya penjual di luar pasar itu.

Salah satu pedagang ayam, Bambang menyampaikan, jumlah PKL yang berjualan di sekitar pasar semakin bertambah. Hal itu berdampak penjualan di dalam pasar semakin sepi karena sudah diadang PKL yang menjual lebih murah. Tak hanya itu, mereka juga tak menghiraukan para pedagang yang tiap tahun membayar pemakaian kekayaan daerah (PKD).

Baca berita selengkapnya di: https://betanews.id/2024/10/dianggap-...

#BetaNewsID​​​ #InspirasiHariIni​​​

----------------------------------------------------------------------
Instagram Beta:   / betanews.id.  .
FP Facebook Beta:   / ​​​  
Twitter Beta:   / betanews_id​​​  
----------------------------------------------------------------
TENTANG KAMI
----------------------------------------------------------------
Beta adalah media online yang lahir di era digital yang dibuat khusus untuk milenial dan gen-Z yang ingin maju dan berkembang. Berita yang disajikan unik, menarik dan inspiratif, serta dikmas dalam bentuk tulisan, foto dan video.
---------------------------------------------------------------
Alamat: Salam Residence Blok C No. 87, Dersalam, Bae, Kudus. Telp. (0291) 2916432, Email: [email protected]

Комментарии

Информация по комментариям в разработке