Menuju HPP 145 Katedral Medan

Описание к видео Menuju HPP 145 Katedral Medan

Hari Pesta Pelindung dan Ulang Tahun Paroki Katedral Medan ke-145 ✨🎉

Gereja kita telah berdiri selama 145 tahun, mengalami banyak perkembangan dan berkat yang luar biasa. Dengan suku dan budaya yang beragam, kita semua bersatu di dalam Gereja ini. Kini saatnya kita merayakan perjalanan panjang ini dalam Hari Pesta Pelindung & Ulang Tahun Paroki ke-145! 🎉

Bersama-sama kita rayakan dengan sukacita,
7-8 Desember penuh berkat dan kebahagiaannya.
Beli kupon untuk doorprize dan undian menarik lainnya,
Hadiah menanti, siapa tahu kamu pemenangnya! 🎁

Yuk ajak keluarga dan teman-teman untuk meriahkan acara ini!


#hpp145 #katedralmedan #uskup #mgr #korneliussipayung #trending #areyouready #medan #cinematic #KATEDRALRUMAHKITA

Комментарии

Информация по комментариям в разработке