Tanpa Mesin! 3 Rasa Kopi Susu Kekinian! Gula Aren, Melon, Coco Pandan! Peluang Usaha Rumahan!

Описание к видео Tanpa Mesin! 3 Rasa Kopi Susu Kekinian! Gula Aren, Melon, Coco Pandan! Peluang Usaha Rumahan!

Tanpa Mesin! 3 Rasa Kopi Susu Jaman Now! Gula Aren, Melon, Coco Pandan! Kekinian Tanpa Mesin Mahal! Mudah dan Murah!

Untuk informasi & registrasi Kursus Online Basic Barista & Latte Art, klik link https://www.jagoacademy.id

Untuk informasi & registrasi Kursus Online Resep Minuman Kekinian, klik link http://bit.ly/jagomenu

Untuk informasi & registrasi Fulcaff Barista Training secara tatap muka atau offline, klik link http://bit.ly/fulcaff

Untuk informasi & registrasi PRIVATE Kursus Barista dengan biaya yang lebih mahal, klik link http://bit.ly/privatebarista

  / brewpour  
  / fulcaff  
  / jagoacademy  
  / jagominuman  
  / slowbar.id  

Tokopedia - https://www.tokopedia.com/jagominuman
Shopee - https://www.shopee.co.id/jagominuman

Fulcaff Barista Training - http://kursusbarista.com

Resep Kopi Susu Rumahan sbb:

(1) Kopi Susu GULA AREN Rumahan

- Gula Aren: 30g
- Creamer: 20g
- Ice Cube: 80-90g
- UHT Milk: 110-120g
- Kopi Nescafe Classic 2 Sachet yang dilarutkan dengan hot water sebanyak 30g (Jika dirasa terlalu strong & bitter, kurangi kopinya)

(2) Kopi Susu MELON Rumahan

- Melon Marjan: 20g
- Gula Aren: 8-10g
- Creamer: 20g
- Ice Cube: 80-90g
- UHT Milk: 110-120g
- Kopi Nescafe Classic 2 Sachet yang dilarutkan dengan hot water sebanyak 30g (Jika dirasa terlalu strong & bitter, kurangi kopinya)

(3) Kopi Susu COCO PANDAN Rumahan

- Coco Pandan Marjan: 20g
- Gula Aren: 8-10g
- Creamer: 20g
- Ice Cube: 80-90g
- UHT Milk: 110-120g
- Kopi Nescafe Classic 2 Sachet yang dilarutkan dengan hot water sebanyak 30g (Jika dirasa terlalu strong & bitter, kurangi kopinya)

Untuk hasil maksimal, kopi dapat diganti dengan yang standar yakni Brew Pour Blend yang dapat dibeli di https://www.tokopedia.com/fulcaff atau bisa langsung via link https://www.tokopedia.com/fulcaff/bre...

CATATAN: Gula Aren dan Creamer sudah dilarutkan dengan air, masing-masing menggunakan rasio 1:1. Gula Aren di Kopi Susu Melon dan Coco Pandan boleh ditiadakan namun perlu dikalibrasi lagi terutama secara sensory. Manteman boleh improvisasi ya. Terima kasih.

#gulaaren #cocopandan #melon #kopisusukekinian #rumahan #cafe #viral #tutorial #recipe #fulcaff #kedaikopi #tips #depok #kursusbarista #baristatraining #kopisusu #jamannow #kopisusurumahan #kopisusujamannow #tanpamesin

Комментарии

Информация по комментариям в разработке