SAL PRIADI ZUZUZAZA VERSI KARAOKE

Описание к видео SAL PRIADI ZUZUZAZA VERSI KARAOKE

Salmantyo Ashrizky Priadi, yang dikenal sebagai Sal Priadi (lahir 30 April 1992) adalah penyanyi, penulis lagu, dan aktor Indonesia. Sal telah dinominasikan untuk tujuh kali Anugerah Musik Indonesia dan satu Piala Citra pada Festival Film Indonesia untuk Pencipta Lagu Tema Terbaik.

Lirik
Dekatkanlah sedikit ke hidungku wangi rambutmu
Yang mulai terbakar matahari itu
Sertakan ikut juga ruak Gimlet yang tumpah
Ia mengoyak cerah warna blusmu itu
Aku tau posisi dudukmu nyaman sekali
Tapi bolehkah kuganggu
Maukah kau berdansa samba denganku
Walau tak ada suara bongo-nya?
Kita bisa buat sendiri
Bunyi bunyian itu
Kita karang sama sama
sekarang
Kita bisa buat sendiri
Bunyi bunyian itu
Kita karang sama sama
Sekarang giliranmu

Nama Artis : @SalPriadi
Judul Lagu : ZUZUZAZA
Official Music Video :    • Sal Priadi - Zuzuzaza (Official Lyric...  

Subscribe ke Sal Priadi: http://smarturl.it/SubscribeSalPriadi
'Mesra-mesraannya kecil-kecilan dulu’ dari album MARKERS & SUCH. Stream album-nya di sini: https://salpriadi.bfan.link/markersan...

Subscribe ke Sal Priadi: http://smarturl.it/SubscribeSalPriadi

Follow Sal Priadi di media sosial:
Instagram: / __________saldi
Twitter: / salpriadi_
Facebook: / salpriadipage
Soundcloud: / salpriadi

Комментарии

Информация по комментариям в разработке