Agrowisata Belimbing Moyoketen (PPK Ormawa UKM MC Mahaswara)

Описание к видео Agrowisata Belimbing Moyoketen (PPK Ormawa UKM MC Mahaswara)

Video Dokumenter Agrowisata Belimbing Moyoketen dari PPK Ormawa UKM MC Mahaswara sebagai luaran wajib kegiatan PPK ORMAWA 2024.

Belimbing atau Averrhoa carambola adalah buah asli Asia Tenggara yang banyak ditemukan di Indonesia. Dengan buah berbentuk lonjong dengan lima tonjolan yang memanjang, buah ini terlihat seperti bintang jika dilihat secara melintang sehingga sangat populer di dunia buah-buahan.

Belimbing menjadi salah satu buah yang terkenal karena rasanya yang renyah dan menyegarkan. Ditambah lagi kulitnya bisa dimakan dan dagingnya mengandung air yang melimpah, belimbing bisa kamu nikmati secara langsung maupun diolah dalam berbagai makanan dan minuman.

Nah, tapi tau nggak sih pemirsa? Bahwa di Kabupaten Tulungagung, Jawa Timur, memiliki salah satu destinasi wisata yang sudah populer di banyak kalangan dan kota-kota lain, yaitu
"Agrowisata Belimbing Moyoketen" merupakan sebuah kampung belimbing yang berisi kebun-kebun belimbing yang pastinya pengujung dapat merasakn petik belimbing langsung dari pohonnya dengan harga yang terjangkau.
Yuk buruan rasakan keindahan di Agrowisata Belimbing Moyoketen dan pahami juga sejarah dari Agrowisata Belimbing Moyoketen.


1. Email [email protected]
2. Instagram ppkormawa_mcmahaswara
3. Facebook Ppk Ormawa Mahaswara
4. Tiktok
[email protected]
5. YouTube @PPKORMAWAMCMAHASWARA

Комментарии

Информация по комментариям в разработке