Cara Biar Untung Ternak Ayam Elba Ala Pak Kepala Desa

Описание к видео Cara Biar Untung Ternak Ayam Elba Ala Pak Kepala Desa

Ayam Elba merupakan jenis unggas yang populer di Indonesia dan berasal dari Jeddah, Arab Saudi. Ayam elba banyak dikembangbiakkan oleh pternak di Indonesia karena jenis ayam ini mirip dengan ayam kampung dan memiliki kemampuan bertelur layaknya ayam ras. Dalam satu hari produksi telur ayam elba dapat mencapai 70-80 persen. Budidaya ayam Elba juga memiliki potensi sebagai usaha bisnis.

Beberapa keunggulan dari ayam elba ialah :
Sudah mulai belajar bertelur saat menginjak usia 4,5-5 bulan.
Tak mengerami telur.
Mampu bertelur hingga 300 butir per tahun.
Keperluan pakan yang sedikit, yaitu sekitar 70 gram per ekor setiap harinya.
Ukuran telur yang lebih besar dibanding ayam kampung.

Pak Joko adalah salah seorang Kepala Desa di Kabupaten Magelang yang sukses beternak ayam elba sejak 2019 silam. Hingga saat ini memiliki populasi ribuan ekor. Dengan populasi tersebut, kandang-kandangnya di bagi menjadi beberapa tempat dan tidak menjadi satu. Tujuannya ialah agar bila terkena penyakit akan lebih mudah penangananya dan tidak tertular ke semua ayam. Selain menjual telur, Pak Joko juga melakukan breeding dan mengembangkan DOC nya sendiri. Dengan populasi 1000 ayam elba Pak Joko pernah mendapatkan keuntungan 12 juta per bulan.

Informasi Pasar, Berita dan Tanya Jawab Seputar Pertanian Hanya di Tani Link
https://tanilink.com/

Follow Facebook tanilink.apps
  / tanilink.apps  

Follow Instagram @tanilink.apps
  / tanilink.apps  

Follow Twitter @TaniLink
  / tanilink  

Backsound: Summer Somewhere In Cuba - Cumbia Deli

#ayamelba #ayampetelur #ayamkampungunggul

📋𝙐𝙨𝙖𝙝𝙖 𝙖𝙩𝙖𝙪 𝙗𝙞𝙨𝙣𝙞𝙨 𝘼𝙣𝙙𝙖 𝙞𝙣𝙜𝙞𝙣 𝙙𝙞𝙡𝙞𝙥𝙪𝙩?
isi form https://tinyurl.com/FormTanilinkTV
☎️𝙆𝙤𝙣𝙩𝙖𝙠 𝘽𝙞𝙨𝙣𝙞𝙨
https://s.id/TanilinkTV

Комментарии

Информация по комментариям в разработке