Polisi Temukan Bukti Kelalaian, Pemilik Ayuterra Resort dan Mekanik jadi Tersangka Kasus Lift Jatuh

Описание к видео Polisi Temukan Bukti Kelalaian, Pemilik Ayuterra Resort dan Mekanik jadi Tersangka Kasus Lift Jatuh

BALI, KOMPAS.TV - Polisi menetapkan Pemilik Ayuterra Resort Ubud, Bali dan mekanik inklinator lift sebagai tersangka kasus jatuhnya lift yang menewaskan 5 karyawan resort.

Penetapan 2 tersangka kasus lift jatuh berdasarkan pemeriksaan saksi, hasil laboratorium forensik dan ditemukannya bukti yang menguatkan.

Mekanik lift jadi tersangka karena bukan ahli keselamatan kerja di bidang lift dan eskalator, sehingga merancang lift yang tidak sesuai standar.

Sementara Pemilik Ayutera Ressort terbukti lalai karena mengurangi jumlah tali sling lift dari 3 menjadi 1, sehingga tidak memenuhi standar.

#lift #jatuh #bali #tersangka
------------------------------------------
Sahabat Kompas TV, jangan lupa like, comment, dan subscribe channel YouTube Kompas TV Medan, juga aktifkan lonceng notifikasi agar tidak ketinggalan update mengenai isu-isu terkini di Indonesia.

Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam non stop di https://www.kompas.tv/live

Sahabat Kompas TV juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: www.kompas.tv

Media sosial Kompas TV Medan
TikTok :   / kompastvmedan  
Instagram :   / kompastvmedan  
Facebook :   / kompastvmdn  
Twitter :   / kompastvmedan  
Threads: https://www.threads.net/@kompastvmedan

Kompas TV
Independen | Terpercaya
#kompastvmedan

Комментарии

Информация по комментариям в разработке