SBC-Nirbita Gardapati (Universitas Indonesia)

Описание к видео SBC-Nirbita Gardapati (Universitas Indonesia)

SUSTAINABLE BRIDGE COMPETITION 9TH CIVIL IN ACTION

“Efficient and Future-Oriented Bridge Design as Breakthrough to Accelerate Sustainable Development”

Sustainable Bridge Competition merupakan sebuah lomba rancang jembatan yang diadakan Keluarga Mahasiswa Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Gadjah Mada dengan memberikan tantangan kepada para mahasiswa di Indonesia untuk menghadapi pembangunan yang ada di Indonesia pada era saat ini.
Kami dari Tim Nirbita Gardapati siap menjawab tantangan tersebut!
--------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Nirbita Gardapati
Ketua : Alfetra Henoch Tandita
Anggota :
1. Muhammad Bisma Prasetyo
2. Vania Callista

Jembatan 'Gulam Syedara' (dalam bahasa Aceh: ‘memikul saudara’) direncanakan berada di Panca Kubu, Aceh. Jembatan ini diharapkan membantu masyarakat yang berjuang mengarungi sungai untuk dapat menyeberang selama 17 tahun terakhir

Jembatan Tied Arch ini memiliki bentang 80 m, lebar efektif 10 m, tinggi 16 m, dengan hanger tipe Nielsen.

Jembatan ini menggunakan metode konstruksi yang modern (sistem Sliding Support) dan ramah lingkungan karena emisi karbon yang dihasilkan hanya 71804,337 kgCO2eq.


Dukung kami sebagai tim favorit kalian di Sustainable Bridge Competition 9th Civil In Action dengan cara like dan share video ini sebanyak-banyaknya!
Tetap semangat dan jaga kesehatan kalian ya!

Official Account 9th Civil in Action :
Instagram : @civilinaction
LINE : @gag4077x
Linkedin : Civil In Action
--------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
[Credit Lagu]
1. Summer Madness by Roa
2. Time Out by Atch
3. Lovers’ Canopy by Artificial.Music

Комментарии

Информация по комментариям в разработке