Song Title : Simfoni Irama Alam Bestari
Cipt. Rudi Xieng Lee
Di bawah bintang berkilauan, bak permata di angkasa,
Angin malam berbisik lembut, bagai syair pujangga,
Langit memeluk bumi dalam damai bestari nan paripurna
Ciptaan-Mu, wahai Pencipta, penuh pesona ilahi.
The harmony of the universe's rhythm,
Let's a singing all together...Every heartbeat of nature,
And the wonder of Your creation that is priceless.
Oooooo......Ooooo...Ooooo...Oooo...
once again....Aaaaa....Aaaaa...Aaaa....
Dalam alunan irama semesta nan paripurna
Let's a singing all together...Every heartbeat of nature,
And the wonder of Your creation that is priceless.
Oooooo......Ooooo...Ooooo...Oooo...
once again....Aaaaa....Aaaaa...Aaaa....
Once again....Aaaaa....Aaaaa...Aaaa....
Gemericik air di sungai, simfoni alam yang murni,
Riuh hutan bersorak, bak puisi lama terpatri,
Dalam hening malam syahdu, kutemukan kedamaian,
Syair cinta dalam hati, harmoni semesta nan paripurna
Harmoni abadi, puja cinta-Mu selamanya.
Kupeluk irama ini, memuji kebesaran-Mu,
Harmoni abadi, puja-puji cinta-Mu selamanya
di keabadian hari kemudian
di alam syurgawi penuh keindahan dan kebahagiaan
kekal selamanya
Di bawah bintang berkilauan, bak permata di angkasa,
Angin malam berbisik lembut, bagai syair pujangga,
Langit memeluk bumi dalam damai yang tiada terperi,
Ciptaan-Mu, wahai Pencipta, penuh pesona ilahi.
The harmony of the universe's rhythm,
And the wonder of Your creation that is priceless.
Let's a singing all together...Every heartbeat of nature,
And the wonder of Your creation that is priceless.
Oooooo......Ooooo...Ooooo...Oooo...
once again....Aaaaa....Aaaaa...Aaaa....
Kupeluk irama ini, memuji kebesaran-Mu,
Harmoni abadi, puja-puji cinta-Mu selamanya
di keabadian hari kemudian
di alam syurgawi penuh keindahan dan kebahagiaan
kekal selamanya
Let's a singing all together...Every heartbeat of nature,
And the wonder of Your creation that is priceless.
Oooooo......Ooooo...Ooooo...Oooo...
once again....Aaaaa....Aaaaa...Aaaa....
Fajar merekah perlahan, seperti lukisan indah,
Sinar mentari menyapa, bagai janji surga cerah,
Cahaya-Mu melukis dunia dalam kanvas kasih,
Setiap warna, nyanyian cinta, mengalun abadi.
Dalam alunan Harmoni irama alam semesta nan paripurna
Let's a singing all together...Every heartbeat of nature,
And the wonder of Your creation that is priceless.
Oooooo......Ooooo...Ooooo...Oooo...
once again....Aaaaa....Aaaaa...Aaaa....
Информация по комментариям в разработке