fragmen tari perang kembang dalam sajian Tugas akhir oleh nandhang W.P, S.sn

Описание к видео fragmen tari perang kembang dalam sajian Tugas akhir oleh nandhang W.P, S.sn

Fragmen Tari Perang Kembang merupakan salah satu bentuk tari yang dipetik pada bagian akhir pathet sanga dari sajian wayang orang secra utuh, yang disusun oleh Sunarno Purwolelono S.kar. Tari ini terdapat 2 tokoh yang berperan yaitu Abimanyu putra Raden Harjuna dengan Dewi Wara Sembadra dan Cakil berwujud rasaksa tetapi tidak besar tubuhnya merupakan simbol keangkaramurkaan manusia. Selain 2 tokoh tersebut ada tokoh yang lain yaitu Buta Babrah yang berwujud rasaksa besar sebagai pengikut tokoh Cakil yang menjaga hutan dalam sajian wayang orang.

Комментарии

Информация по комментариям в разработке