Gethuk - Getuk Lindri - Getuk Singkong - Kuliner Tradisional indonesia

Описание к видео Gethuk - Getuk Lindri - Getuk Singkong - Kuliner Tradisional indonesia

Getuk adalah makanan yang berbahan dasar terbuat dari singkong, kemudian dikukus dan dihaluskan dengan gula merah sebagai pemanis. Getuk dengan parutan kelapa juga terkadang ditambahkan sebagai hidangan terakhir.
Makanan atau jajanan ini konon sudah ada sejak zaman kolonial dan berasal dari Magelang di Jawa Tengah.

Nama getuk sendiri berasal dari bunyi "tuk-tuk" atau menumbuk singkong hingga halus. Selain itu, ada juga yang mengartikan nama getuk berasal dari kata Pas Digigit Manthuk-Manthuk artinya manthuk-manthuk menandakan makanannya enak.

#fyp #idebisnis #ideusaha #jajanan #viralvideo #2022 #makananindonesia #gethuk #getuk

Комментарии

Информация по комментариям в разработке