Semua Mata Tertuju ke Prabowo saat Pidato di KTT D-8 Mesir, Diberi Applause Para Pemimpin Dunia

Описание к видео Semua Mata Tertuju ke Prabowo saat Pidato di KTT D-8 Mesir, Diberi Applause Para Pemimpin Dunia

Baca Selengkapnya di https://video.tribunnews.com/view/786...

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

TRIBUN-VIDEO.COM - Semua mata tertuju kepada Presiden Prabowo Subianto saat RI I berpidato di KTT D-8 yang diselenggarakan di Mesir pada Kamis (19/12/2024).

Dalam video tayangan Youtube Kepresidenan Republik Arab Mesir, Prabowo menyampaikan sejumlah pandangan terkait isu-isu ekonomi.

Program: Tribunnews Update
Host: Rima Anggi
Editor Video: Nur Rohman Urip
Uploader: Panji Anggoro Putro

Комментарии

Информация по комментариям в разработке