Perawatan Luka di Kaki Diabetes untuk Cegah Amputasi | Sehat Yuk Eps. 9

Описание к видео Perawatan Luka di Kaki Diabetes untuk Cegah Amputasi | Sehat Yuk Eps. 9

DESKRIPSI SEHAT YUK!
Luka terbuka pada penderita diabetes dalam dunia medis disebut ulkus diabetes. Lambat laun, luka pada kaki akan berubah menjadi ulkus diabetik atau borok yang terinfeksi dan akhirnya mengalami kematian jaringan.
Kondisi ulkus diabetikum yang semakin parah dapat menyebabkan kecacatan kaki permanen. Pada kebanyakan kasus, infeksi parah harus ditangani dengan amputasi untuk memutus penyebaran infeksi ke area tubuh lainnya.
Lalu, bagaimana cara mencegah agar luka kaki diabetes tidak bertambah parah? Dan, apa saja pengobatan yang tepat untuk luka di kaki diabetes?
Simak pembahasan luka pada kaki diabetes bersama dr.Ni Made Swantari, Sp.BP-RE selaku Dokter Spesialis Bedah Plastik Rekonstruksi dan Estetik, dan juga Muhammad Iitikaf selaku direktur utama Limbcare, dalam program Sehat Yuk! Eps. 9 di video berikut ini!
Produser: Lusia Kus Anna
Video Editor: Andre Irwanto
Videographer: Antonius Aditya Mahendra dan Lukita Suharlim
Kreatif: Niken Monica Desiyanti
#diabetes #ulkusdiabetes #lukadiabetes #lukakaki #lukakakidiabetes #membersihkanlukadiabetes #diabetesmellitus #kencingmanis #luka #ulkusdekubitus #pengobatanlukadiabetes #perawatanluka #perawatanlukakakidiabetes #perawatanlukadiabetes #pencegahanlukadiabetes #pencegahanulkusdiabetes #obatulkusdiabetes #deformitas #hammertoes #clawtoes #bunion ##perubahanbentukaki #amputasi #kakiamputasi #amputasidiabetes #perbanlukadiabetes #perban #moderndressingdiabetes #PRP #plateletrichplasma #prpdiabetes #skingraft #cangkokkulitluka #cangkokkulitlukadiabetes #limbcare #alaskaki #alaskakidiabetes #sandaldiabetes #sandalkakidiabetes #sandalkakiamputasi #sandalulkusdiabetes #TheIndRA #klinikTheIndRA #LimbcareIndonesia #Limbcare #SehatYuk #kompashealth #kompascom #jernihmelihatdunia #jernihkanharapan


Artikel ini bisa dilihat di : https://video.kompas.com/watch/171337...

Комментарии

Информация по комментариям в разработке