Penting ❗❗❗ Cara Paling Ampuh Mengatasi Hama & Penyakit Tanaman | Mencampur & rolling pestisida

Описание к видео Penting ❗❗❗ Cara Paling Ampuh Mengatasi Hama & Penyakit Tanaman | Mencampur & rolling pestisida

Cara Paling Ampuh Mengatasi Hama & Penyakit | Mencampur & rolling pestisida
-----------------------------------------
Pestisida adalah suatu zat yang digunakan untuk mengatasi organisme pengganggu tanaman baik hama maupun penyakit. Terkadang di kalangan petani masih belum banyak penyuluhan seputar bagaimana mengatasi hama dan penyakit agar tidak terjadi resistensi atau kekebalan pada hama. maka didalam video ini, penyuluh pertanian lapangan memberikan materi penyuluhan tentang Cara Paling Ampuh Mengatasi Hama & Penyakit Tanaman Supaya Tidak Resisten / Kebal baik dalam penggunaan fungisida, insektisida, herbisida, nematisida, akarisida, hingga rodentisida baik pengendalian hama kutu, belalang, ulat, penyakit fusarium, penyakit antraknosa, mati pucuk, daun menguning dan sebagainya.

Dan didalam video ini juga diampaikan apa itu fitotoksik akibat dari pencampuran pestisida serta metode pergiliran atau rolling pestisida berdasarkan referensi para ahli.

Mudah mudahan video penyuluhan ini bermanfaat untuk sahabat tani semua.

Subscribe channel ini klik : https://bit.ly/2YfFFvw
-----------------------------------------
VIDEO LAINNYA :

Playlist cara pemupukan tanaman : https://bit.ly/33U51lz
Playlist pengendalian hama penyakit tanaman : https://bit.ly/33Ut7wA
Playlist optimalisasi pH tanah : https://bit.ly/3n0GbI3
Playlist ilmu budidaya tanaman : https://bit.ly/2VUGTLm
----------------------------------------
My Gears & Medias :

Rode Videomic Rycote & Pro
Canon 80D & 600D
Samsung M31
Lensa Canon 10-22mm USM & 18 - 200mm IS
Travor LED Lighting
Taffstudio lighting
Dji Ronin S Camera Stabilizer
--------------------------------------------------
Salam Penyuluh Pertanian Lapangan
Rizali Anshar, S.ST, MM

Untuk kerjasama konten / keperluan penting terkait
Telp : 085245631700
Email : [email protected] Untuk permintaan narasumber (seminar / pelatihan) dan sponsorship
Hubungi : WA 085245631700 (Admin)

Комментарии

Информация по комментариям в разработке