Cara menghitung nilai resistor pada lampu led

Описание к видео Cara menghitung nilai resistor pada lampu led

Pemasangan lampu LED pada sumber tegangan yang lebih tinggi dari tegangan kerja pada led itu sendiri maka kita harus menambahkan resistor sebagai pengaman agar led tidak rusak dan bisa menyala dengan noemal.
Setiap led memiliki tegangan kerja yang berbeda beda antara 1,5 V sampai 5 Volt. Untuk itu maka perlu dilakukan perhitungan agar didapatkan nilai resistor yang sesuai dengan tegangan pada masing-masing LED.
Cara menghitungnya dapat menggunakan rumus
R=(Vs-Vd)/I
Catatan:
Bila nilai resistor yang dipakai lebih kecil dari hasil perhitungan maka led akan menyala lebih terang namun akan mempercepat waktu letnya putus/terbakar.
Bila nilai resistor yang dipakai lebih besar dari hasil perhitungan maka led akan menyala lebih redup namun dapat memperpanjang umur led.
Selengkapnya silahkan simak vidionya.

Комментарии

Информация по комментариям в разработке