USAHA SAYA DIGUNA-GUNA | ABAM (847) | Pdt. Dr. Erastus Sabdono

Описание к видео USAHA SAYA DIGUNA-GUNA | ABAM (847) | Pdt. Dr. Erastus Sabdono

Usaha pemancingan saya ramai, tetapi sudah 3 bulan terakhir ini menjadi sepi , akibat persaingan usaha, pesaing kami sepertinya menggunakan ilmu hitam untuk menarik pelanggan kami. Terkadang orang sudah datang untuk memancing tetapi tiba-tiba mereka tidak jadi dan pulang. Apa yang harus saya lakukan?

-----------------------------------------------------------
0:00 Intro
0:40 Suami saya punya usaha pemancingan yang biasanya selalu ramai, namun karena ada pesaing yang membuka usahanya sama seperti kami, maka kami jadi sepi. Hingga suami saya pun diserang olehg dukun. Apa yang harus kami lakukan dalam situasi seperti ini Pak?
3:58 Hanya ingin memberi semangat dan dorongan serta dukungan yang tulus kepada Pak Eras. Maju terus di dalam pencapaian dalam kepenuhan Kristus. Saya selalu hadir dalam setiap acara doa GSKI khususnya doa hari Jumat dan saya selalu minta kepada Tuhan beri saya impartasi semangat untuk hidup kudus seperti Pak Eras.
5:37 Merasa terberkati dengan pengajaran Pak Eras sehingga saya sering mengirimkan video Bapak lewat media sosial saya. Namun, dilihat oleh gembala saya dan langsung tidak menegur bahkan menyindir saya lewat khotbah di hari Minggu. Apa yang harus saya lakukan Pak dan mohon solusinya?
8:01 Setelah ditinggalkan oleh suami, kehidupan ekonomi kami mulai terasa sangat berat hingga khawatir terhadap masa depan anak-anak. Mohon dukungan doa dan pencerahannya Pak.
9:50 Saya memiliki teman kerja yang suka korupsi waktu, bahkan menggunakan trik dari asuransi untuk mendapatkan uang. Setelah saya ikut Tuhan Yesus, sering timbul ketidaknyamanan dalam hati saya ketika saya melihat atau mendengar sesuatu yang bertentangan dengan firman Tuhan. Apakah itu normal Pak Eras atau saya sedang sombong rohani?
12:26 Bagaimana cara berdoa dengan benar?
13:47 Saya salah satu kontingen doa pagi, hanya mau memberi masukkan kalau bisa doa pagi setiap sabtu di GSKI Kebun Jeruk jangan dipotong bila siaran ulangnya. Terima kasih.
14:33 Saya penggemar Truth. id atau GSKI karena mengajarkan firman Tuhan yang murni. Melalui ABAM ini banyak mendapatkan berkat dari setiap curahan hati orang-orang dan jawaban yang Bapak sampaikan. Kiranya hikmat dan kebijaksanaan yang dari Bapa di surga terus dicurahkan kepada Pak Eras. Tetap kuat dan setia juga tim sepelayanan di GSKI.
15:40 Apa yang terjadi dengan kitab Wahyu di akhir zaman tentang 4 penunggang kuda?
17:46 Apakah kematian itu selalu merupakan otoritas Tuhan?
20:03 Apakah salah jika orang tua sudah tidak ada penghasilan, lalu kehidupan ditanggung oleh anak-anak?
23:16 Biasanya saya setiap melamar pekerjaan saya selalu mendapatkannya, namun kali ini sudah beberapa bulan lamanya saya menganggur. Apakah ada yang menghalangi berkat saya Pak?
24:59 Mohon bantuannya untuk mengartikan Matius 5: 8 dalam bahasa aslinya “Berbahagialah orang yang suci hatinya karena mereka akan melihat Allah.” Apakah "akan melihat Allah" bisa diartikan secara lahiriah (betul-betul melihat Allah dengan mata jasmani) atau ini hanya metafora saja?
26:11 Sejak orang tua saya ikut tinggal bersama kami, suami saya sepertinya berubah yang di mana tidak pernah menyapa lagi. Apa yang harus saya lakukan Pak?
27:29 Bagaimana pandangan Bapak tentang orang yang sudah baptis percik saat bayi, lalu saat dewasa memutuskan untuk baptis selam lagi. Apakah itu salah Pak?

-----------------------------------------------------------
Shalom, saudara-saudari yang terkasih.

Bagi yang rindu bertanya, silahkan kirimkan pertanyaan anda ke:
WhatsApp: https://wa.me/628119935700
Dengan format: Jenis Kelamin_Usia_Status_Pekerjaan

------------------------------------------------------------
Follow akun sosial media kami untuk mengakses konten-konten lainnya:
Instagram:   / erastus_sabdono  
Facebook:   / erastussabdono  
Facebook:   / gski.rehobot  
Website: https://www.rehobot.org/
Suara Kebenaran:    • Suara Kebenaran  
Renungan Doa Pagi:    • Плейлист  
Ibadah Raya:    • Sunday Service  
WASKI:    • WASKI  
Anda Bertanya Alkitab Menjawab:    • Anda Bertanya Alkitab Menjawab  
The Warrior Project:    • The Warrior Project  
Doa Malam:    • Doa Malam  
Rehobot Music:    • Плейлист  
Program Khusus:    • Program Khusus  
Rehobot Kids:    • Rehobot Kids  

#digunaguna #abam #erastussabdono

Комментарии

Информация по комментариям в разработке