Tutorial Ragam Impur Alus - Tayungan KHP Kridhomardowo

Описание к видео Tutorial Ragam Impur Alus - Tayungan KHP Kridhomardowo

Berikut kami hadirkan tutorial ragam gerak kakung Impur Alus dalam Tayungan yang menjadi materi pembelajaran tari di KHP Kridhomardowo Karaton Ngayogyakarta Hadiningrat. Impur Alus atau yang juga sering disebut sebagai Impur saja digunakan untuk menggambarkan watak halus, sederhana, rendah hati, tidak banyak tingkah, dan penuh percaya diri dalam tari klasik Gaya Yogyakarta.
Selamat belajar dan selamat #naridirumahaja

Комментарии

Информация по комментариям в разработке