Pengakuan Bu Harsi, Pemilik Warung Tengkleng Viral di Sukoharjo, Dianggap Pasang Harga Seenaknya

Описание к видео Pengakuan Bu Harsi, Pemilik Warung Tengkleng Viral di Sukoharjo, Dianggap Pasang Harga Seenaknya

Pengakuan Bu Harsi, Pemilik Warung Tengkleng Viral di Sukoharjo, Dianggap Pasang Harga Seenaknya

TRIBUN-VIDEO.COM - Warung Tengkleng Bu Harsi di Jalan Kunir V, Solobaru, Kecamatan Grogol, Sukoharjo viral di media sosial.

Semua berawal dari sebuah akun Instagram yang memuat potongan review di Google terkait tempat kuliner tersebut.

Di review, banyak pembeli yang menghujat warung tersebut, karena dinilai sangat mahal dan harganya tak masuk akal.

Pemilik warung Harsi (60) mengaku terkejut mendengar jika warungnya dikatakan mahal.

Mbok Harsi menangis saat diwawancarai.

Ia mengaku hanya menyajikan sesuai pesanan pengunjung.(*)

Комментарии

Информация по комментариям в разработке