Proses Seleksi dan Wawancara Program PKW Tahun 2020 LKP NUNING

Описание к видео Proses Seleksi dan Wawancara Program PKW Tahun 2020 LKP NUNING

Pendidikan Kecakapan Wirausaha (PKW) adalah program Kemdikbud dengan Lembaga Kursus dan Pelatihan (LKP) seluruh Indonesia yang diadakan setiap tahun. LKP yang terpilih melalui seleksi tertentu akan diberikan amanah untuk mengelola pelatihan gratis bagi masyarakat yang bertujuan untuk meningkatkan keterampilan kerja ataupun keterampilan wirausaha. Tahun 2020 LKP Nuning mendapatkan amanah untuk mengelola pelatihan tata rias pengantin bagi 20 peserta dengan syarat tertentu. Untuk memilih 20 peserta ini, kami melakukan 3 tahap seleksi yaitu seleksi seleksi administrasi, seleksi sosial media dan seleksi wawancara. Hal ini kami lakukan agar peserta yang akan mengikuti program PKW adalah mereka yang tepat sasaran dan memiliki keseriusan serta ketertarikan dalam dunia tata rias.

Комментарии

Информация по комментариям в разработке