Chapter #2 Ekspedisi Menggapai Ujung Sungai Atan : Penampakan Sungai Tak Berpenghuni | Busang Kaltim

Описание к видео Chapter #2 Ekspedisi Menggapai Ujung Sungai Atan : Penampakan Sungai Tak Berpenghuni | Busang Kaltim

Berawal dari mendengarkan cerita tentang tempat ini, akhirnya gue berkesempatan langsung buat mengunjungi langsung tempat yang super keren, indah, dan menantang ini.

Perjalanan mengarungi sungai Atan kali ini sangatlah menarik, karena kita akan jalan sampai ke hulu sungai hingga mentok. sungai yang awalnya besar berubah jadi kecil. Namun, tentu saja perjalanan ini tidaklah mudah karena arus sungai yang deras dan gelombang yang besar. Apalagi kita menggunakan perahu yang kecil dan mesin ketinting

Berdasarkan cerita tentang keberadaan ikan monster, peninggalan manusia jaman dulu, sungai yang semakin menyempit hingga bisa disebrangi dengan hanya meloncat dan kondisi sungai yang extreme membuat gue untuk langsung mengujungi lokasi yang diceritakan. Ternyata memang benar-benar extreme dan luar biasa indah, apalagi tempat ini terbalut oleh banyaknya sejarah nenek moyang orang dayak. Skandal emas terbesar di dunia juga terjadi di sekitar sungai ini.

Gue bersyukur bisa bercerita dan merasakan langsung bersama orang-orang yang pernah menjelajahi tempat ini pada tahun 1990an.

Selamat menyaksikan perjalanan menggapai ujung sungai atan ini. Terima kasih

Комментарии

Информация по комментариям в разработке