Kejayaan F-16 Meredup, Lanjut Upgrade Viper atau Jet Tempur Baru?

Описание к видео Kejayaan F-16 Meredup, Lanjut Upgrade Viper atau Jet Tempur Baru?

Pesawat Tempur F-16 TNI AU nama lainnya adalah F-16 Fighting Falcon merupakan jet tempur multi role supersonik yang dikembangkan oleh perusahaan General Dynamics (lalu kemudian di akuisisi oleh Lockheed Martin), untuk Angkatan Udara Amerika Serikat. Pesawat ini awalnya dirancang sebagai pesawat tempur superioritas udara namun ampuan Pesawat Tempur F-16 untuk bisa dipakai di segala macam misi inilah yang membuatnya sangat sukses di pasar ekspor, dan dipakai oleh 24 negara selain Amerika Serikat. Penamaan Pesawat Tempur F-16 Viper kemiripan bentuknya dengan ular Viperidae dan Starfighter Colonial Viper dari acara TV Battlestar Galactica

Jet Tempur F-16 Fighting Falcon yang dipakai oleh Indonesia diproduksi oleh General Dynamics, di mana Jet Tempur 36 F-16 yang dibeli oleh Jakarta tidak ada yang diproduksi oleh Lockheed Martin.

Sobat Militer mengabarkan Berita Militer yang berisi Informasi Pengadaan Alat Utama Sistem Senjata (ALUTSISTA) dan Politik yang melatarbelakanginya

DUKUNGAN DAN KONTAK
Dukung Sobat Militer melalui : https://trakteer.id/sobatmiliter/tip
Email : [email protected]


#f16viper #tniau #jettempur
-----------------------------------------------
Kerabat Kerja Sobat Militer
Produser : Alman Helvas Ali
Naskah dan Riset : Alman Helvas Ali
Editor : Amzari

Credits:
Sekretariat Presiden
Kemenkeu RI
Kemhan RI
Ministry of Defence Singapore
Airmen TV Dispenau
Lockheed Martin
Northrop Grumman
RTX
Boeing
SavunmaSanayiST
SEA Today News
Roadtrip Nation
91的自由基地 【91's Freedom Base】

COPYRIGHT:
Copyright disclaimer under section 107 of the copyright act 1976, allowance is made for 'fair use' for purposes such as criticism, comment, news reporting, teaching, research. Fair use is a use permitted by copyright statue that might otherwise be infriging. Nonprofit, educational or personal use tips the balance in favor of fair use.

Комментарии

Информация по комментариям в разработке