Hutan Tersembunyi di Perut Bumi - Pelesir 06/12

Описание к видео Hutan Tersembunyi di Perut Bumi - Pelesir 06/12

Tanggal Tayang: 06/12/2014

Hutan Tersembunyi di Perut Bumi
Menelesuri hutan tropis di perut bumi menjadi Pelesir Hana Nabilla di Yogyakarta. Tepatnya di Goa Jomblang, Desa Pacarejo, Kecamatan Semanu, Gunung Kidul, Yogyakarta. Goa ini memang unik, karena terdapat hutan lebat yang luas beserta vegetasinya ke dalam perut bumi. Setelah ribuan tahun, tumbuhan di hutan tersebut tetap hidup dan beradaptasi menjadi ‘hutan purba’ di dasar goa. Untuk menjangkau dasar goa, Nabilla harus turun ke dasar goa sedalam 60 meter. Dengan menggunakan tali, Nabilla berjuang mengalahkan rasa takutnya untuk mengenal kehidupan unik tersebut. Yang tak kalah menarik, di ujung goa Nabilla bisa melihat bias sinar yang masuk ke dalam Goa Grubug yang terhubung dengan Goa Jomblang melalui lorong sepanjang 300 meter.

Subscribe iNews Official Youtube Channel:
   / officialinews  

dan subscribe untuk program Magazine kami di channel:
   / @officialsindonews  

#PelesirMNCTV #Travel #GoaJomblang

Комментарии

Информация по комментариям в разработке