KPU RI Umumkan Daftar Calon Sementara Anggota DPR RI Pemilu 2024

Описание к видео KPU RI Umumkan Daftar Calon Sementara Anggota DPR RI Pemilu 2024

TRIBUN-VIDEO.COM - Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI telah menetapkan 9.925 daftar calon sementara (DCS) DPR RI.

Adapun angka tersebut menurun dari jumlah sebelumnya di masa pencermatan, yakni 10.185.

DCS ini akan segera diumumkan oleh KPU pada Sabtu (19/8/2023) sampai Rabu (23/8/2023).(*)


Host : Mei Sada Sirait
Video Editor : Rania

Комментарии

Информация по комментариям в разработке