RESEP MANGO SAGO DESSERT | MINUMAN MANGGA SEGER ALA HONGKONG STYLE

Описание к видео RESEP MANGO SAGO DESSERT | MINUMAN MANGGA SEGER ALA HONGKONG STYLE

Resep minuman yang berasal dari Hong Kong ya itu, Mango Sago. Minuman mangga ini sangat popular di Hong Kong dan rasanya manis, seger dan sangat menggoda. Saya juga akan memberi tahu cara penyajiannya untuk dijadikan ide jualan minuman. Minuman ini seger banget, dan selain itu, sangaat menyehatkan karena ada buah mangganya yang mengandung vitamin A & C Apalagi cuaca yang lagi panas, wah enaak banget minum ini..

BAHAN BAHAN MANGO SAGO
80gr sago
4 sdm gula pasir
600ml air + 400ml air
4 sdm susu kental manis
380 gr / 1 kaleng susu evaporasi.
3 buah mangga harum manis
Nata de coco secukupnya
1 gelas air es
Es Batu secukupnya

=====================================
ABOUT MRS. CULINARY:

Mrs. Culinary adalah salah satu dari orang-orang yang tidak hanya suka makan tetapi juga suka memasak. Sering kali ketika pergi keluar untuk makan dan menemukan beberapa hidangan yang enak, saya selalu membayangkan apa bumbu - bumbunya, apa resepnya dan bagaimana membuatnya? Jadi ketika akhir pekan tiba, saya selalu mencoba memasak masakan yang membuat saya penasaran itu. Dari situlah saya belajar memasak.

Perlu di ketahui, Resep yang di bagikan Mrs. Culinary, telah di uji, di coba beberapa kali hingga berhasil baru di bagikan ke kalian semua. Jadi, jangan kuatir akan rasanya, karena saya sendiripun orangnya sangat perfectionist.

Di channel Mrs. Culinary, kalian akan mendapatkan banyak resep resep dari restoran yang kalian bisa buat di rumah. Berbagai resep masakan Chinese, Indonesia, Thailand, Jepang, Korea dan bahkan masakan Western. Resep yang saya bagikan sangat mudah di mengerti, sederhana dan pastinya sangat lezat untuk dibuat di rumah. Sangat cocok untuk kalian yang ingin belajar masak.

Karena sangat suka dengan masakan Jepang, akhirnya saya berguru di Jepang untuk belajar masak di Jepang dari chef Jepang dan mendapatkan ilmu yang sangat bermanfaat.

Saya ingin mengucapkan banyak terima kasih bagi kalian yang sudah subscribe dan menonton video video resep kami. Semoga apa yang Mrs. Culinary bagikan, bermanfaat bagi kalian semua.

=====================================
FOLLOW MRS. CULINARY:

⭐️⭐️ Website ⭐️⭐️
https://www.mrsculinary.com

⭐️⭐️ Instagram ⭐️⭐️
  / mrsculinarydotcom  

⭐️⭐️Facebook ⭐️⭐️
  / mrsculinary  

⭐️⭐️ Subscribe here ⭐️⭐️
http://bit.ly/MrsCulinaryYoutube

=====================================
MUSIC 1

Song: Atch & MusicbyAden - Sunrise
Music provided by Vlog No Copyright Music.
Creative Commons - Attribution 3.0 Unported
Video Link:    • Atch & MusicbyAden - Sunrise (Vlog No...  

🎵 Support Atch
  / atch-music  
https://www.youtube.com/channel/UChxQ...

#mangosago #sagorecipe #resepminuman

Комментарии

Информация по комментариям в разработке