Pentingnya Estetika dalam Filsafat | Martin Suryajaya

Описание к видео Pentingnya Estetika dalam Filsafat | Martin Suryajaya

Estetika dikenal sebagai filsafat keindahan atau filsafat seni. Perdebatan apakah estetika pertama-tama merupakan pendalaman filosofis mengenai konsep atas keindahan, seni, selera, atau produk reflektif manusia menjadi gerbang yang menghantarkan kita pada pendalaman atas kebijaksanaan. Namun di sisi lain diskursus estetika di abad ini tidak banyak dipertimbangkan dibandingkan dengan cabang filsafat lain seperti epistemologi, metafisika, dan etika. Bagaimanakah peran estetika dalam memahat forma filsafat hingga saat ini? Akankah estetika hanya merupakan satu bagian dari arus filsafat yang sedemikian besar? Ataukah estetika merupakan 'filsafat tertinggi' yang dapat merepresentasikan idealitas manusia?

OUTLINE:
0:00 - Pendahuluan
1:20 - Kenapa Estetika Penting?
2:44 - Asal Usul Gerakan Literasi
6:17 - Republik Literasi
7:05 - Pendidikan Karakter
9:28 - Tradisi Berpikir
11:10 - Filsafat Butuh Tantangan
19:03 - Efek Belajar Estetika

SPEAKER:
Martin Suryajaya:    / @martin.suryajaya  

POWER POINT: https://drive.google.com/file/d/1oZWL...

FOLLOW US:
Instagram:   / lsf_discourse  
Facebook:   / lsfdiscourse  
Twitter:   / lsf_discourse  

SUPPORT US:
Sociabuzz: https://sociabuzz.com/lsfdiscourse/tribe

Комментарии

Информация по комментариям в разработке