Nickel Factory Story

Описание к видео Nickel Factory Story

Pemerintah Indonesia terus mendorong hilirisasi untuk meningkatkan nilai tambah sumber daya alam Indonesia, tak terkecuali hiliriasi nikel. Potensi nikel yang begitu besar di Indonesia dinilai bisa menggenjot pertumbuhan ekonomi Indonesia yang ditargetkan mencapai 8 persen pada tahun 2029.
.
Selain itu, perkembangan industry kendaraan Listrik juga menjadi peluang besar bagi Indonesia untuk terus meningkatkan produksi Nikel sebagai salah satu komponen utama baterai kendaraan Listrik.
.
Sayangnya, fakta di lapangan menunjukkan pembangunan berkelanjutan dengan perspektif lingkungan belum sepenuhnya diimplementasikan dalam mendukung kebijakan ini.
.
Kami mengunjungi kawasan industry Indonesia-Weda Bay Industrial Park sebagai salah satu kawasan industry pengolahan nikel terbesar di Indonesia. Kami menemukan adanya permasalahan sosial-lingkungan yang dialami masyarakat di sekitar kawasan lingkar tambang tersebut. Setiap hari masyarakat harus berhadapan dengan polusi air dan polusi udara yang sejatinya merupakan hak dasar manusia untuk hidup.
.
.
Selengkapnya di NHK

Reporter: Cicilia Sinabariba
Cameraman: Iqbal Tawakal
.
.
.
#nickel #ev #smelter #mining #industry #nature #cameraman #reporter #journalism #story

Комментарии

Информация по комментариям в разработке