INDAHNYA SEMPURNA ❗, TEMPAT IDEAL UNTUK MENGHILANGKAN STRES

Описание к видео INDAHNYA SEMPURNA ❗, TEMPAT IDEAL UNTUK MENGHILANGKAN STRES

INDAHNYA SEMPURNA ❗, TEMPAT IDEAL UNTUK MENGHILANGKAN STRES

Sebelumnya saya ucapkan terima kasih sudah menonton video ini, dan saya juga mengucapkan terima kasih kepada temen-temen
subscriber yang setia menonton video-video dari DESAKU ISTIMEWA

Melalui Video ini saya Tri dari DESAKU ISTIMEWA mengajak teman-teman semua untuk berpetualang menelusuri alam pedesaaan
untuk lebih mengenal pedesaan di indonesia, mengenal budaya desa, tradisi desa, potensi desa, makanan desa, desa unik,
aktifitas warga desa, gotong royong warga desa, kehidupan di desa serta menikmati suasana desa yang asri, tentram,
damai, sejuk, indah, alami dan bisa berinteraksi dengan warga desa yang ramah, sopan, baik. Buat yang di perantauan
juga bisa mengobati rasa kangen desa, rindu suasana desa yang asri dan menentramkan

🌍 Kali ini saya akan mengajak temen-temen untuk mengunjungi Puncak Botorono, Desa Petarangan, kec. Kledung, kab. Temanggung, JAWA TENGAH

Puncak Botorono adalah sebuat bukit yang berada di desa petarangan,kec. kledung, kab temanggung, jawa tengah
posisi puncak botorono ini diapit oleh 2 gunung besar yaitu gunung sumbing dan gunung sindoro

Puncak ini berada di ketinggian sekitar 1.500 meter di atas permukaan laut, menawarkan panorama 360 derajat yang menampilkan keindahan alam Temanggung.
Dari sini, pengunjung bisa melihat pemandanangan gunung sindoro dan sumbing, ladang tembakau yang sangat luas, serta pedesaan disekitar botorono ini seperti
desa petarangan, desa kruwisan, desa kwadungan gunung dan sebagainya


Terletak di lereng pegunungan yang menjulang, Puncak Botorono berada di kawasan perbukitan yang hijau dan asri, memberikan suasana alami yang begitu memikat.
Akses menuju Puncak Botorono dimulai dari jalan Utama yang menghubungkan antara kab temanggung dengan kab. wonosobo...
setelah menemukan gerbang desa petarangan, kita dapat memasuki gerbang tersebut dan memasuki area pemukman desa petarangan ini
dari desa petarangan temen2 bisa mengendarai sepedamotor menuju puncak botorono ini...dan sekitar 50 meter sebelum puncak kita bisa memarkirkan
motor kita dan dilanjutkan jalan kaki menuju puncak dengan Jarak kurang lebih 50 meter....
Jarak puncak bororono dengan kota temanggung sekitar 16.8 km dengan Jarak tempuh sekitar 34 menit dengan motor


Lokasi Puncak Botorono belum banyak diketahui oleh wisatawan, menjadikannya tempat yang sempurna bagi mereka yang mencari kedamaian dan ingin menjauh dari keramaian.
Suasana di puncak begitu tenang, hanya ditemani suara alam seperti angin yang berhembus dan kicauan burung. Ini adalah tempat yang ideal untuk merenung, beristirahat,
dan menikmati keindahan alam yang murni.

#hidupdidesa
#sawahindah
#suasanadesa
#damai
#desaindah
#sigedang
#tehtambi
#telagamenjer
#wisatawonosobo
#kopeng
#telomoyo
#getasan
#genilangit
#wisataalam
#wisatamagetan
#telagasarangan
#telagasaranganmagetan
#tibet
#switzerland
#posong
#botorono


Sekian dari saya
Salam
Desaku Istimewa

Комментарии

Информация по комментариям в разработке