Kekayaan Alam Berlimpah, Kok Bisa Jadi Negara Miskin?

Описание к видео Kekayaan Alam Berlimpah, Kok Bisa Jadi Negara Miskin?

Kenapa ada negara yang sangat kaya akan sumber daya alam, tapi negaranya malah tergolong miskin dan kesejahteraan penduduknya sangat rendah. Sementara ada negara yang kekayaan alamnya sangat terbatas, tapi malah berhasil jadi negara maju.

Pada video ini ngomu menjelaskan tentang fenomena resource curse dan faktor-faktor apa saja yang bisa membuat negara dengan kekayaan SDA tinggi, tapi pada akhirnya malah gagal menyejahterakan penduduknya. Ngomu juga akan jelasin kira-kira apa saja upaya yang bisa dilakukan untuk bisa menyelesaikan masalah tersebut. Tonton videonya sampai selesai yak!

--------------------------------------------------------------------------
Tim Ngomongin Uang
Producer : Glenn Ardi |   / glennardi​​  
Narrator : Luna Cahya |   / luna__cahya​​  
Script : M. Avisena
Storyboard: Thalia Wijaya
--------------------------------------------------------------------------

Website : https://ngomonginuang.com​​
Instagram :   / ngomonginuang  
--------------------------------------------------------------------------

Sumber Media:
https://www.videoblocks.com/​​ (standard license)
https://www.audioblocks.com/​​ (standard license)
https://www.storyblocks.com/​​ (standard license)
Wikimedia commons (creative commons)
--------------------------------------------------------------------------
#EkonomiNegara

Комментарии

Информация по комментариям в разработке