Budidaya Kepiting Sistem Vertical Crab House, Lebih Efisien Resiko Kematian Rendah

Описание к видео Budidaya Kepiting Sistem Vertical Crab House, Lebih Efisien Resiko Kematian Rendah

Kepiting adalah salah satu komoditas terbesar yang diekspor Indonesia di sektor perikanan.Tingkat konsumsi kepiting masyarakat Indonesia juga sangat tinggi, oleh karena itu banyak petani kepiting yang mencoba dan sukses membudidayakan hewan yang bisa hidup di dua alam ini.

Di Surabaya Tanilink TV bertemu dengan Pak Tonny Berthiolios S.Pi, pembudidaya kepiting yang juga pemilik Crab Crab Aquatic. Maraknya eksploitasi kepiting di alam bebas menjadi salah satu alasan Pak Tonny mengembangkan sekaligus membudidayakan kepiting. Namun dalam budidaya Kepiting juga memiliki tantangan tersendiri, salah satunya adalah tingkat kematian yang cukup tinggi kerana kepiting memiliki sifat kanibal. Nah, untuk mecegah hal tersebut di Crab Crab Aquatic ini menerapkan budidaya dengan sistem soliter, dalam satu kandang hanya terdapat satu kepiting.

𝐊𝐨𝐧𝐭𝐚𝐤 𝐂𝐫𝐚𝐛 𝐂𝐫𝐚𝐛 𝐀𝐪𝐮𝐚𝐭𝐢𝐜 +𝟲𝟮 𝟴𝟱𝟯-𝟮𝟮𝟵𝟬-𝟬𝟬𝟳𝟬

Informasi Pasar, Berita dan Tanya Jawab Seputar Pertanian Hanya di Tani Link
https://tanilink.com/

Follow Facebook tanilink.apps
  / tanilink.apps  

Follow Instagram @tanilink.apps
  / tanilink.apps  

Follow Twitter @TaniLink
  / tanilink  

Music: TRAVEL VLOG NCS - IKSON

#BudidayaKepiting #CrabHouse

Комментарии

Информация по комментариям в разработке