Cak Markuwat vs Ning Surya Dewi dalam Semanggi Suroboyo---Ludruk RRI Surabaya

Описание к видео Cak Markuwat vs Ning Surya Dewi dalam Semanggi Suroboyo---Ludruk RRI Surabaya

Semanggi atau Pecel Semanggi adalah sejenis makanan khas Surabaya, Jawa Timur, dibuat dari daun semanggi yang dikukus dan kemudian dinikmati dengan sambal pedas yang nikmat. Semanggi juga dapat dihidangkan dengan kecambah, kangkung, kerupuk puli yang terbuat dari beras, serta bumbu yang terbuat dari ketela rambat.


Lakon Semanggi Surabaya ini menampilkan adu peran Cak Markuwat dengan Ning Surya Dewi, dan didukung oleh pemain kawakan Ludruk RRI Surabaya lainnya. Lakon ini sebenarnya sudah di-upload pada kanal ini dan terbagi pada empat sisi, yaitu Side 1, Side 2, Side 3, dan Side 4. Sekarang, lakon ini dijadikan satu, sehingga memiliki durasi tayang yang lumayan panjang. Keseluruhan kisah dalam lakon ini sangat menarik untuk diikuti sampai selesai.
(*)

Salam Budaya

Комментарии

Информация по комментариям в разработке