7 Perkataan Yesus Di Kayu Salib

Описание к видео 7 Perkataan Yesus Di Kayu Salib

Antioch Missions International (AMI) Indonesia adalah sebuah lembaga pelayanan misi yang terpanggil untuk melaksanakan Amanat Agung Tuhan Yesus Kristus (Matius 28:19-20) dengan memfokuskan pelayanan misinya kepada suku-suku yang belum terjangkau oleh Injil di wilayah “Jendela 10/40.” AMI Indonesia juga berusaha memperlengkapi hamba-hamba Tuhan atau pelayan-pelayan Tuhan yang terpanggil untuk pelayanan misi ini di tempat pelayanannya masing-masing dengan cara membagikan materi modular melalui VCD dan Buku yang bisa dipelajarinya secara mandiri serta melayani mimbar dan seminar-seminar topikal dalam Kelompok Terbatas. Selanjutnya AMI Indonesia bersedia memfasilitasi mereka yang berminat dengan sepenuh hati untuk meningkatkan kualitas pelayanannya melalui pembelajaran khusus program: Master of Ministry (M.Min) dan Bachelor of Ministry (B.Min). Keterangan lebih lanjut dapat menghubungi sekretariat kami via email: [email protected] atau via handpone: +6281298961501 (Saudara Ev. Mark Jacob/Saur Napitupulu, M.Div).

Subscribe now for more AMI Indonesia videos:
   / @amiindonesia  

Visit Official Site of AMI Indonesia:
http://amiindonesia.net/

Like AMI Indonesia on Facebook:
  / antiochmissionsinternationalindonesia  

Комментарии

Информация по комментариям в разработке