Pasar Terapung Lok Baintan

Описание к видео Pasar Terapung Lok Baintan

Pasar Terapung Lok Baintan di Sungai Martapura, Banjar, adalah pasar tradisional di atas perahu (jukung) yang telah ada sejak zaman Kesultanan Banjar. Pedagang, mayoritas perempuan, menjual hasil kebun, sayur, buah, dan kue tradisional dari pagi hingga sekitar pukul 09.30 WITA. Uniknya, transaksi di sini masih menggunakan sistem barter. Untuk mencapai pasar, pengunjung bisa naik kelotok (sampan bermesin) atau mobil, dengan waktu tempuh 30 menit hingga 1 jam dari pusat kota.
#pasartradisional #lokbaintan #banjarmasin #pulauborneo

© Media Jumhana
=========================================================
Dukung terus channel @Abah Jumhana agar kita semangat dan produktif membuat vlog atau konten - konten terbaik dan eksklusif dengan konsep berbeda yang hanya ada di channel ini.
Silakan Subscribe dan aktifkan tombol lonceng supaya tidak ketinggalan video terbaru.
Trimakasih atas subscribe, like, dan komentar dari kalian semua. Salam #Alon-alonasalkelakon

-----------------------------------------------------------------------
Copyright ©2024
UNDUR UNDUR. PRODUCTION
========================================

Комментарии

Информация по комментариям в разработке