PENANAMAN LABU //ORGANIK // BUTTERNUT SQUASH ORGANICALLY GROWN AT HOME // SERDADU TANI

Описание к видео PENANAMAN LABU //ORGANIK // BUTTERNUT SQUASH ORGANICALLY GROWN AT HOME // SERDADU TANI

PENANAMAN LABU //ORGANIK // BUTTERNUT SQUASH ORGANICALLY GROWN AT HOME // SERDADU TANI

1. Memilih bibit yang bagus bisa beli atau ambil dari buah labu yang sudah tua dan Jemur bibit selama 2 hari.
2. Siapkan media semai dari tanah yang subur, dapat menggunakan polibek kecil atau trai.
3. Masuk kan bibit pada media semai dan tempat kan pada tempat yang ternanugi, lalu control kelembapan air
4. Tabur garam sekelililng media semai lalu semprot insektisida dan fungisida alami, agar terhindar dari hama dan penyakit
5. kontrol rutin pertumbuhan bibit.
1. Memilih bibit yang subur dan batang nya besar.
2. Jarak tanam antar pohon 2-3 meter.
3. Lobang tanam sudah di beri pupuk dan di proteksi insektisida maupun fungisida organic.
4. Penanaman di lakukan pada sore hari dan siram air secukup nya setelah tanam.
5. Kontrol pertumbuhan hama dan penyakit.
6. Penyemprotan hama dengan insektisida maupun fungisida organic.
7. Tanaman dapat di panen setelah 75 hari setelah tanam.
Fungisida Alami
1. Daun papaya
2. Bawang putih
3. Kunyit
4. Lengkuas
5. Cengkeh
6. Daun mindi
Insektisida Alami
1. Air sabun
2. Air bawang putih
3. Air cabai
4. Air daun tomat
Perekat Cairan
1. Lidah buaya
2. Air sabun

Комментарии

Информация по комментариям в разработке