#17.Tutorial How To Solve Heteroscedasticity-Cara Atasi Heteroskedastisitas dengan First Difference

Описание к видео #17.Tutorial How To Solve Heteroscedasticity-Cara Atasi Heteroskedastisitas dengan First Difference

Cara Mengobati Heteroskedastisitas pada SPSS dengan Metode First Difference. Uji Heteroskedastisitas menggunakan Uji Glejser

Uji Heteroskedastisitas :
Bertujuan menguji apakah dalam model regresi terjadi ketidaksamaan variance dari residual satu pengamatan kepengamatan yang lain. Banyak ditemui pada data cross-section dengan obyek yang berbeda disaat yang sama, sehingga variasi data lebih besar.

Interpretasi Uji Heteroskedastisitas metode Uji Glejser adalah nilai sig lebih dari 0,05

#CaraMengatasiHeteroskedastisitas
#CaraMengobatiHeteroskedastisitas
#UjiGlejser
#MetodeFirstDifference
#SPSS
#UjiHeteroskedastisitas

Комментарии

Информация по комментариям в разработке