Misi Kemanusiaan Indonesia Berpusat di Antakya

Описание к видео Misi Kemanusiaan Indonesia Berpusat di Antakya

Misi Kemanusiaan yang dikirim oleh Pemerintah Indonesia untuk membantu penanganan pasca gempa di Turkiye mendapatkan kepercayaan dari Badan Penanggulangan Bencana Turkiye (AFAD) untuk menjalankan misi di Kota Antakya, Provinsi Hatay.

Kabar ini disampaikan oleh Dubes RI untuk Turkiye, Lalu Muhamad Iqbal, segera setelah melakukan koordinasi final dengan pimpinan AFAD.

Simak berita selengkapnya dalam video berikut.

Penulis Naskah: Anggie Puspariana
Narator: Anggie Puspariana
Video Editor: Ivan Khabibu Rochman
Produser: Oka Ray Pama
Musik: Epic Hip-Hop Sport by Infraction
#GempaTurkiye #MisiKemanusiaan #AFAD #JernihkanHarapan

Комментарии

Информация по комментариям в разработке