Ada sedikit cerita kelabu mengenai karya terbarunya Wizz Baker yang satu ini, special untuk lagu ini merupakan cerita yang berkaitan dengan lagu “Wizz Baker – Rindu Rumah” pada album sebelumnya, Wizz Baker mempunyai duka tersembunyi dari seorang kakak tercinta yang telah pergi 5 (lima) Tahun silam, sang kakak meninggal dunia dengan kondisi memperjuangkan darah daging yang dinantikan oleh keluarga kecil mereka pada tanggal 6 Juli 2019 di Kota Ambon, Wizz berada jauh dari sang kakak sementara dihadapkan dengan tanggung jawab dan amanah dari orang tua untuk menyelesaikan ujian akhir kuliah yang secara kebetulan di waktu yang sama dengan sang kakak menghembuskan nafas yang terakhir kalinya, kondisi tidak memungkinkan bagi Wizz balik ke kampung halaman yang mempunyai zona waktu berbeda dengan Wizz sendiri untuk menyaksikan dan menghantarkan sang kakak ke tempat peristirahatan terakhir. Karya ini tercipta di tahun 2022, dan setahun setelahnya tepat di tahun 2023, Wizz Baker disempatkan mengunjungi tempat peristirahatan terakhir sang kakak. Setiap keluarga mungkin tidak ingin ditinggalkan oleh siapapun keluarganya, namun Tuhan sudah mempunyai garis tinta kehidupan terhadap semua orang, inilah garis “Peristiwa” penghuni alam semesta, dengan menggunakan makna yang universal terhadap sebuah karya maka Faith, Hope and Love akan selalu berada dalam lingkaran kehidupan.
“Hari ini tepat 5 Tahun alm. meninggalkan kami sekeluarga. Doa terbaikku beserta karya yang luar biasa ini didedikasikan kepada sang kakak tercinta…. Alm. JULAIHA TUHAREA, kami sangat merindukanmu. AL Fatihah”
---------------------------------------------------------------------------------------------
Title : Peristiwa
Artis : Wizz Baker
---------------------------------------------------------------------------------------------
CREDITS
Song Writter : Wizz Baker
Music Arr : Wizz Baker
Mix & Mastering : Nawan ED
Production Engineering : Nawan ED
WB Home Studio
Directed : Rayyanka
Starring : Ovan Syaus & Jessie Bebbyysie
Executive Producer : Wizz Baker
Producer : Stevany Gobel
Line Producer : Kalin Gani
Direct of Photography : Rayyanka
1st AC : Lion Kasin
2nd AC : Suhardi Al Matero
On-Set Production
Production Assistant : Agan Singgih
Unit Production Manager : Nawan ED
Production Supervisor : Suhardi Al Matero
Editor & Colourist : Rayyanka
---------------------------------------------------------------------------------------------
Lyric :
Ada peristiwa
yang benar-benar sulit ku lupakan
Dia satu satunya yang ku punya
tinggalkan hati yang merindunya
Sampai hari ini
Ku masih rasakan sakitnya ditinggal pergi
Walau telah berlalu
Walau telah jaun
namun kisahnya lengkap di ingatan ini
hmm,, hu ooo uu,,,
Aku masih ingat betul tatapannya
Masih ingin rasa hangat peluknya
Pergi s’paruh jiwa tinggalkan dunia
Aku Butuh dia
Sampai hari ini
Ku masih rasakan sakitnya ditinggal pergi
Walau telah berlalu
Walau telah jaun
namun kisahnya lengkap di ingatan ini,
ooo,,, huu uuu,,,
Sampai hari ini
Ku masih rasakan sakitnya ditinggal pergi
Walau telah berlalu
Walau telah jaun
namun kisahnya lengkap di ingatan ini
hmm,, hu ooo uu,,,
Aku masih ingat betul tatapannya
Masih ingin rasa hangat peluknya
Pergi s’paruh jiwa tinggalkan dunia
Aku Butuh dia
Sampai hari ini
Ku masih rasakan sakitnya ditinggal pergi
Walau telah berlalu
Walau telah jaun
namun kisahnya lengkap di ingatan ini
---------------------------------------------------------------------------------------------
Terima Kasih Kepada Tuhan Yang Maha Esa, serta semua pihak yg turut membantu dalam proses produksi musik video ini.
---------------------------------------------------------------------------------------------
Tommy - Muji - Mimi - Kitty - Popon - Dodo - Pipin - Momo
#wizzbaker #peristiwa
---------------------------------------------------------------------------------------------
Licensed to YouTube by IDE (Music)
This channel & Video optimized by IDETIMUR
License your music here: https://idetimur.id
Optimize your video now: https://smarturl.id/optimize
LinkIT: for music & Artist Promotion : https://my.idetimur.id
Информация по комментариям в разработке