TABUH REJANG KERAMAN ISTRI DESA KEDIS BULELENG | TABUH DEWA YADNYA DESA KEDIS

Описание к видео TABUH REJANG KERAMAN ISTRI DESA KEDIS BULELENG | TABUH DEWA YADNYA DESA KEDIS

Tari Rejang Keraman merupakan tarian sakral di Desa Adat Kedis, Kecamatan Busungbiu, Buleleng. Tarian yang dipentaskan di Pura Puseh Desa saat Ngusaba Agung ini, juga sebagai penanda menek bajang atau Ngeraja Sewala bagi para penarinya yang sudah menginjak dewasa.

tarian ini dipentaskan oleh teruna-teruni (para remaja) Desa Adat Kedis. Sesuai namanya, kata keraman dimaknai sebagai krama atau warga adat di Desa Adat Kedis.

Berikut Adalah tabuh dari Rejang Keraman Untuk Istri....


Follow me on other platforms
→ Instagram:   / igedesusanto  
→ Facebook:   / bligedesantosaofc  
→   / bligedesantosachannel  
→ Youtube :    / @bligedesantosa  

Комментарии

Информация по комментариям в разработке