Podcast - Eps. 51 Hari Jalan 2024: Semangat Kolaborasi untuk Infrastruktur yang Lebih Baik

Описание к видео Podcast - Eps. 51 Hari Jalan 2024: Semangat Kolaborasi untuk Infrastruktur yang Lebih Baik

Apakah #SahabatPU tahu bahwa konektivitas jalan yang lancar bisa mendukung ketahanan pangan dan energi di Indonesia sesuai dengan Visi Misi Asta Cita Presiden RI Prabowo dan Wapres RI Gibran?

Dalam episode terbaru ini, kita bahas tema besar Hari Jalan 2024 yang mengangkat “Seamless Connectivity Mendukung Ketahanan Pangan dan Energi.” Kegiatan ini dimeriahkan dengan lomba, seminar, dan kegiatan lainnya yang melibatkan masyarakat, loh!

Yuk, dengarkan video ini untuk mengetahui bagaimana Kementerian PU melibatkan seluruh lapisan masyarakat dalam merayakan Hari Jalan 2024, dan bagaimana infrastruktur jalan menjadi salah satu kunci untuk Indonesia yang lebih maju! Untuk itu di episode kali ini sudah hadir Bapak Ir. Rachman Arief Dienaputra, M.Eng., Direktur Jenderal Bina Marga, Kementerian PU.

#SigapMembangunNegeri

Комментарии

Информация по комментариям в разработке