SUPERVISI DAN PENILAIAN LOMBA IVA TES TINGKAT KOTA MEDAN TAHUN 2023

Описание к видео SUPERVISI DAN PENILAIAN LOMBA IVA TES TINGKAT KOTA MEDAN TAHUN 2023

Camat Medan Kota Dr. H. Raja Ian Andos Lubis, S.STP M.AP berserta Lurah Se- Kecamatan Medan Kota menghadiri acara Super Visi dan Penilaian Lomba IVA test tingkat Kota Medan di Aula Kantor Camat Medan Kota. Senin (22/01)

Acara dihadiri tim Supervisi dari TP. PKK Kota Medan dengan tujuan untuk lebih mengoptimalkan pelaksanaan pemeriksaan Inspeksi Visual Asam Asetat (IVA) di wilayah Kecamatan Medan Kota.

Oleh Karena itu Camat Medan Kota meminta saran dan Arahan dari Ketua TP. PKK Kota Medan tentang pelaksaan IVA tes di Kecamatan Medan Kota.

"Selamat datang kami Ucapkan kepada tim Supervisi TP. PKK Kota Medan, disni kami mohon saran dan arahan dari tim supervisi tentang pelaksanaan IVA tes yang ada di Kecaamtan Medan Kota.

Dalam acara tersebut juga didengarkan ekspose terkait pelaksanaan Iva Test yang telah dilakukan di Kecamatan Medan Kota yang disampaikan oleh Ketua TP PKK Kecamatan Medan Kota, Ny. Yunita Restu Raja Ian, menampilkan Yel-Yel IVA Tes Kecamatan Medan Kota dan Kemudian dilanjutkan dengan penilaian oleh Tim Supervisi PKK Kota Medan.

#kolaborasimedanberkah
#salamkolaborasi
#medanberkah
#kecamatanmedankota
#bobbynasution

Комментарии

Информация по комментариям в разработке