BIKIN WINDOWS MAKIN PRO🔥 Dengan WinAero Tweaker 2023

Описание к видео BIKIN WINDOWS MAKIN PRO🔥 Dengan WinAero Tweaker 2023

WinAero Tweaker ini merupakan tools yang sudah lama dan populer digunakan untuk customize windows 10 / 11, ada banyak tweak yang bisa dilakukan, kita tidak akan bahas semua tapi kita akan bahas cara menggunakanya dengan simple dan silahkan Explore Sendiri

WinAero Tweaker : https://winaero.com/winaero-tweaker/

Resume Video :
00:00 Intro
00:17 Tentang WinAero Tweaker
00:45 UI & Fitur
02:00 Buat Restore Point WAJIB!
02:51 Cara Tweak Windows dengan WinAero
13:01 Cara Menggunakan Restore Point
13:47 Penutup & DOA

Semoga Bermanfaat Guys

#levelupid #windows #windows11

Комментарии

Информация по комментариям в разработке