Sosok Hasyim Asy'ari Ketua KPU RI Dipecat Karena Kasus Asusila, Janji Beri Uang Bulanan ke Korban

Описание к видео Sosok Hasyim Asy'ari Ketua KPU RI Dipecat Karena Kasus Asusila, Janji Beri Uang Bulanan ke Korban

Sosok Hasyim Asy'ari yang baru saja dipecat dari jabatannya sebagai Ketua KPU RI.

Sanksi pemecatan Hasyim Asyari dijatuhkan oleh Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) pada, Rabu (3/7/2024).

Hasyim Asy'ari, S.H., M.Si., Ph.D. lahir 3 Maret 1973 (usia 51 tahun saat ini) di Pati, Jawa Tengah.

Ia juga seorang dosen dan juga sebagai Ketua Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia masa bakti 2022–2027.

Namun dipecat pada 3 Juli 2024. Sehingga masa baktinya Ketua KPU selama 5 tahun tidak tercapai. Ia hanya menjabat 2 tahun.

Hasyim Asy'ari memiliki istri yang diketahui publik atas nama Dr. Siti Mutmainah, S.E., M.Si., Ak., CA. yang melahirkan 3 anak.

Hasyim lulusan Universitas Jenderal Soedirman, Universitas Gadjah Mada dan Universitas Malaya.

Editor Video: Genius Ebit

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru.

Baca berita di ------- http://sumsel.tribunnews.com/

Follow Instagram ---------   / tribunsumsel  

Like fanspage ---------   / harian.tribun.sumsel  

Комментарии

Информация по комментариям в разработке