Pemasangan Stiker Mint Super Glossy di PCX 160 - Cara Memasang Stiker Motor

Описание к видео Pemasangan Stiker Mint Super Glossy di PCX 160 - Cara Memasang Stiker Motor

Hai semuanya ketemu lagi di channel Mr Creative Sticker, video kali ingin aku membagikan tentang cara memasang stiker motor. Pemasangan stiker mint super glossy kali ini yaitu untuk full body pcx 160. Di proses pemasangan stiker ke motor nya aku cepetin karena prosesnya sangat lama dan memakan waktu yang lama. Untuk memasang stiker motor butuh kerja keras agar hasil akhirnya bagus dan sesuai.

Untuk memasang stiker motor kalian bisa menggunakan cutting sticker di motor bagi orang yang profesional memang sudah biasa. Tinggal pisahkan kertas pelindung dibaliknya stiker pun bisa dipasang. Meski kelihatan mudah namun apakah hasil dan nilai hasil pemasangan stiker sudah layak dilihat. Belum lagi kalau ada masalah pemasangan, entah itu miring atau salah gambar.

Selain susah dicopot, permukaan jadi kotor dan mempersulit pemasangan kembali. Pasang stiker motor bukan cuma hasil yang baik dan punya nilai estetika. Sebab kalau cuma sekadar pasang kadang pemilik motor juga yang akan kena rugi. Rugi karena gagal dipasang dan harus beli lagi yang akhirnya kita jadi tidak enak kepada customer.

Jika kalian ingin hasil pemasangannya bagus aku sarankan kalian saat melakukannya harus hati hati karena jika hasil tidak sesuai maka kamu akan rugi dan harus ganti yang baru. Nah langsung saja nonton videonya sampai habis dan jangan lupa untuk klik like, share, dan juga subscribe channel ini agar dapat terus memberikan video yang bermanfaat lainnya.

Комментарии

Информация по комментариям в разработке