Tarung Derajat - Getar / Gerak Tarung Oleh Sang Guru Badai Dan Sang Guru Rimba

Описание к видео Tarung Derajat - Getar / Gerak Tarung Oleh Sang Guru Badai Dan Sang Guru Rimba

Gerakan Seni Gerak Tarung Oleh Sang Guru Badai Dan Sang Guru Rimba
GETAR
Merupakan Salah Satu Nomor Kelas Yang Dipertandingkan Disetiap Kejuaraan Tarung Derajat Yang Dimana Point Utama Dari Nomor Kelas Ini Adalah Kekompakan Serta Keselarasan Gerakan Yang Memakai Kekuatan Kecepatan Ketepatan Pada Gerakannya

Kalau Israel punya bela diri praktis modern namanya Krav Mga.

Indonesia punya Tarung Derajat. Beladiri asal Tanah Pasundan ini sudah menyebar ke seluruh Nusantara. Dan diakui sebagai cabang olahraga di PON (Pekan Olahraga Nasional).

Berbeda dengan Silat yang banyak daerah di Indonesia punya silat-nya sendiri, beladiri tarung derajat ini benar-benar asli produk Bumi Pasundan. Diciptakan oleh seorang putera daerah Pasundan bernama Guru H. Ahmad Derajat.

Beladiri ini menitik beratkan pada gerakan-gerakan yang praktis dan modern. Tidak terlalu banyak seni jurus/kembangan. Jadi, gerakan bisa digunakan secara efektif pada pertarungan sesungguhnya.

Guru H Ahmad Derajat sendiri meramu gerakan-gerakan di Tarung Derajat berdasarkan pengalamanya sendiri bertarung di jalanan.

Karena sifatnya praktis, beladiri ini menjadi salah satu beladiri favorit yang diajarkan di banyak kesatuan Tentara atau Polisi di Indonesia.

Saat ini, Tarung Derajat sedang diusulkan menjadi cabang beladiri yg dipertandingkan di kejuaraan olahraga yg lebih tinggi yaitu Sea Games.

Jika terealisasi, maka Tarung Derajat akan menjadi beladiri praktis modern pertama di Asia Tenggara yang ada di Sea Games. Berbeda dengan Silat, Wushu atau Vovinam yang kesemuanya merupakan kategori beladiri tradisional.

Tarung Derajat Merupakan Olahraga Beladiri Wajib :
Tentara Nasional Indonesia Baik Di Angkatan Darat, Angkatan Laut Dan Angkatan Udara
Kepolisian Republik Indonesia
Sekolah Tinggi Intelejen Negara
Maupun Dinas Instansi Lainnya

#tarungderajat #shorts #viral #fight #tni #polri #mma #ufc #onechampionship

Комментарии

Информация по комментариям в разработке