SMPN 2 Lubuk Besar | " TARI SUNGKOK RESAM " | FLS2N SMP 2023 Tingkat Prov. Kep. Bangka Belitung

Описание к видео SMPN 2 Lubuk Besar | " TARI SUNGKOK RESAM " | FLS2N SMP 2023 Tingkat Prov. Kep. Bangka Belitung

kopiah resam atau sungkok resam di buat dari tanaman resam, tanaman resam atau batangnya biasanya di gunakan untuk membuat sebuah karya kaligrafi yang menggunakan tinta hitam, kopiah resam ini merupakan kerajinan khas yang dibuat dengan cara di Anyam, pada gerak tarian ini menggambarkan pola gerak yang sama seperti teknik menganyam atau disimbol kan pada gerak untuk metode anyamannya. kopiah resam juga merupakan bagian dari pakaian adat Bangka belitung ,yang biasanya para wanita Bangka membuat anyaman sungkok atau peci resam untuk diberikan kepada saudara laki-laki atau suaminya

Комментарии

Информация по комментариям в разработке