PENJELASAN!!! Bahaya SESAR LEMBANG Untuk Bandung Raya

Описание к видео PENJELASAN!!! Bahaya SESAR LEMBANG Untuk Bandung Raya

Hingga saat ini mungkin masih banyak masyarakat yang belum sadar tentang bahaya yang mengintai di zona sesar Lembang. Padahal informasi tentang sesar Lembang ini telah lama digaungkan oleh BMKG dan BRIN. Bahkan sesar Lembang ini sudah diteliti sejak jaman Belanda.

Sesar lembang ini adalah sesar aktif yang berpotensi menimbulkan bencana gempa dengan kekuatan 6-7 magnitudo. Kita bayangkan, gempa Cianjur dengan 5,6 magnitudo bisa sangat merusak. Potensi kerusakan gempa sesar Lembang ini bisa berkali-kali lipat dari gempa Cianjur. Bukan hanya Kota Bandung saja, tapi Cimahi, Padalarang hingga Jatinangor pun bisa terdampak gempanya.

Teman-teman, pada video kali ini kita akan mengkaji kembali potensi ancaman sesar Lembang untuk seluruh Bandung dan sekitarnya.

Sesar Lembang ini pertama dikemukakan oleh ahli geologi Belanda, yaitu Reinout Willem van Bemmelem dalam buku Geology Of Indonesia pada tahun 40-an.

Sesar lembang ini memiliki panjang sekitar 29km, membentang sepanjang Utara Bandung, dari Padalarang hingga ke Jatinangor.
Sesar lembang ini mudah kita cari, tidak perlu sampai berkunjung ke lembang. Secara virtual melalui google maps, kita juga bisa melihat garis sesar Lembang ini


Bagian video:
00:00 Kata Pangantar
01:26 Kajian Sesar Lembang
03:41 Kenapa Sesar Lembang Sangat Bahaya Untuk Bandung Raya
07:29 Bahaya Lapisan Tanah Lunak Bandung Terhadap Sesar Lembang
10:05 Kesimpulan
10:24 Harapan Kita Semua

Video kajian lengkap potensi Bahaya Sesar lembang :
   • Sesar Lembang Dan Kehancuran Total Se...  
Video tentang Danau Purba Bandung :
   • Gunung Api Purba Sunda Dan Tenggelamn...  

Mitigasi Gempa Sesar Lembang:
   • Mitigasi Bencana Gempa dan Sesar Lemb...  

Follow juga sosial media :
Instagram :   / adrasa.id  
contact : [email protected]



#adrasaid #sesarlembang #lembang #patahanlembang #tebingkeraton #bandung #cimahi #padalarang #gedebagebandung #gempabumi #gempabumicianjur #gempabumiterkini #gempapalu #gempamedan

Комментарии

Информация по комментариям в разработке