Pertanian || Cara Mengatasi Bunga Timun yang Rontok (mentimun)

Описание к видео Pertanian || Cara Mengatasi Bunga Timun yang Rontok (mentimun)

Pada Vidio pertanian ini adalah Cara Mengatasi Bunga dan Buah Timun yang Rontok, beberapa tipsnya yaitu pada saat pengolahan tanah sebaiknya berikan pupuk kandang yang matang. buat lahan bedengan searah memanjang dari utara ke selatan agar fotosintesis tanaman berlangsung dengan baik. selain dari pupuk kandang, pada usia 35 - 40 hst, tanaman timun diberikan pupuk NPK sehingga bagus untuk memperkuat bunga dan buah timun (mentimun) agar tidak mudah rontok. pada saat tanaman timun (mentimun) berusia 45 hst, sebaiknya tingkatkan frekuensi penyiraman tanaman timun supaya tanahnya lembab, apabila tanahnya terlalu kering, maka tanaman timun akan tumbuh kerdil serta diikuti bentuk buah yang tidak sempurna, ukuran buah kecil, serta daun bunga dan buah mudah rontok.
itulah cara petani mengatasi bunga dan buah timun (mentimun) yang rontok

#pertanian #tanamantimun #petani #timun #mentimun #kolakautara

Комментарии

Информация по комментариям в разработке