ICE BREAKING TEPUK HIJAU HITAM - SD NEGERI PANGEMPON

Описание к видео ICE BREAKING TEPUK HIJAU HITAM - SD NEGERI PANGEMPON

Cara bermain Tepuk Hijau Hitam :
1. Silahkan 2 anak saling berpasang-pasangan.
2. Anak memilih warna hijau atau hitam bebas, yang terpenting harus anak yang satu warna hijau dan anak yang satunya lagi warna hitam.
3 Kemudian anak anak saling berhadap-hadapan dengan tangan kanan saling didekatkan dengan anak yang satu dengan anak yang lain.
3. Pembimbing mengucapkan warna hijau atau Hitam.
4. Kalau pembimbing mengucapkan warna hijau berarti yang menepuk yang memilih warna hijau. Kemudian yang memilih warna Hitam untuk menghindar.
5. Tetapi kalau pembimbing mengucapkan warna hitam berarti yang menepuk yang memilih warna hitam. lalu yang memilih warna hijau menghilangkan
6. Point boleh sampai 5 ataupun boleh 10, terserah pembimbing.

Untuk lebih jelasnya silahkan tonton video nya sampai habis ya..
Selamat Menyaksikan.

Комментарии

Информация по комментариям в разработке