Perbandingan Nuklir AS Vs China, Washington Disebut Ketinggalan Jauh!

Описание к видео Perbandingan Nuklir AS Vs China, Washington Disebut Ketinggalan Jauh!

AS tertinggal jauh dari China dalam bidang energi nuklir. Negara dengan ekonomi terbesar di dunia ini tertinggal 10 hingga 15 tahun dari raksasa Asia tersebut dalam meluncurkan reaktor generasi berikutnya.

Ini jadi temuan sebuah laporan yang dirilis oleh Yayasan Teknologi Informasi dan Inovasi pada Minggu (16/6/2024).

China saat ini memiliki 27 reaktor nuklir yang sedang dikembangkan, dengan rata-rata reaktor tersebut membutuhkan waktu tujuh tahun untuk bisa beroperasi, jauh lebih cepat dibandingkan kebanyakan negara lain.

Meskipun AS masih menjadi negara penghasil tenaga nuklir terbesar di dunia dengan 94 reaktor yang menyumbang sekitar sepertiga produksi global, negara ini hanya membangun dua reaktor baru dalam satu dekade terakhir, keduanya terlambat dibangun dan menghabiskan anggaran miliaran dollar.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis: Tito Hilmawan Reditya
Penulis Naskah: Wiyudha Betha Dinaragis
Narator : Wiyudha Betha Dinaragis
Video Editor: Agung Setiawan
Produser: Dandy Bayu Bramasta

Musik: The Empty Moons of Jupiter - DivKid

#Nuklir #China #AmerikaSerikat #JernihkanHarapan

Artikel terkait: https://www.kompas.com/global/read/20...


Artikel ini bisa dilihat di : https://video.kompas.com/watch/152393...

Комментарии

Информация по комментариям в разработке