Alasan Tersembunyi Kenapa Kita Susah Maju (ft. Inspect History & Indika Foundation)

Описание к видео Alasan Tersembunyi Kenapa Kita Susah Maju (ft. Inspect History & Indika Foundation)

Indonesia. Negara tercinta ini emang selalu punya banyak masalah. Dari dijajah ratusan tahun, pejabat-pejabat yang makanan favoritnya uang suap, dan tentu aja... pendidikan yang bikin kita konsisten masuk 10 besar dunia dalam kemampuan baca, berhitung, dan sains... tapi dari bawah. Tapi di luar itu semua, ada satu masalah besar yang mungkin kita sering kelewat. Dan, dari dua tahun sebelum teks proklamasi dibacakan, ada tokoh yang udah memprediksi ini. Alasan kenapa Indonesia sulit maju. Siapakah dia? Dan, apakah masalah itu sebenarnya? Enjoy the video!

---

Tanyakan pertanyaan aneh anda disini! NGGA ada pertanyaan yang bodoh! 'Kok Bisa' ngga cuma sekedar mencoba menjawab pertanyaan-pertanyaan yang terlihat bodoh, aneh dan dungu disini, tapi juga mencoba menumbuhkan rasa keingintahuan anda terhadap segala hal di dunia ini. Jadi tunggu apalagi? Ayo subscribe, let's watch the videos and go curiosity!

---

FAQ (Frequently Asked Questions):
Q: Min, upload tiap hari apa?
A: Tiap hari Rabu. Tapi kadang-kadang ada video yang butuh waktu pembuatan lebih lama. So, stay tuned!

Q: Min, animasinya pake software apa?
A: Adobe after effects

Q: MIN, KENAPA DI VIDEONYA ADA BAKSONYA TERUS!?
A: Bakso is inspiration *wink

---

Follow our social media for more updates, stuff and facts!

Facebook:   / kokbisachannel  
Instagram:   / kokbisa  
Line: http://bit.ly/linekokbisa
Twitter:   / kokbisachannel  

---

For business inquiries: [email protected]

---

References:
Sitompul, M. (2020, May 12). Tan Malaka dan Logika Mistika Kaum Sebangsa. Historia. https://historia.id/politik/articles/...
Jirout, J. J. (2020). Supporting Early Scientific Thinking Through Curiosity. Frontiers in Psychology, 11. https://doi.org/10.3389/fpsyg.2020.01717
Lumen Learning. (2021). The Scientific Method | Boundless Psychology. https://courses.lumenlearning.com/bou...
Britannica. (2021, October 15). Scientific Method | Definition, Steps, & Application. Encyclopedia Britannica. https://www.britannica.com/science/sc...
NSW Education. (2020, December 21). Scientific thinking. https://education.nsw.gov.au/teaching...
Learn, J. (2020, December 28). Just How Dark Were the Dark Ages? Discover Magazine. https://www.discovermagazine.com/the-...
Crash Course. (2012, April 26). The Dark Ages. How Dark Were They, Really? Crash Course World History #14. YouTube.    • The Dark Ages...How Dark Were They, R...  
Schoppert, S. (2021, October 8). Centuries of Fear: 6 Superstitions from the Middle Ages. History Collection. https://historycollection.com/centuri...
Sullivan, N. (2015). The Dark Ages: Definition, History & Timeline. Study.com. https://study.com/academy/lesson/the-...
History. (2020, March 30). Black Death is created, allegedly. https://www.history.com/this-day-in-h...
Constitutional Rights Foundation. (2010). The Black Death A Catastrophe in Medieval Europe. https://www.crf-usa.org/bill-of-right...
Syambudi, I. (2020, February 11). Jimat Peserta Tes CPNS: dari Garam, Kemenyan, hingga Aksara Arab. tirto.id. https://tirto.id/jimat-peserta-tes-cp...
Gabrillin, A. (2020, May 13). Pasien Corona Ini Menghilang 3 Hari, Ternyata Berobat di Rumah Dukun. Kompas.com. https://regional.kompas.com/read/2020...
kumparanNEWS. (2021). Untuk Warga Depok, Peneliti LIPI Pastikan Babi yang Ditangkap Adalah Babi Hutan. Kumparan. https://kumparan.com/kumparannews/unt...

---
Credits:
- Kevin MacLeod for awesome music
- Tiffani Angelica, for this episode's end narrator (instagram.com/tiffaniangelica)
- And a massive THANK YOU to everyone for watching this and for all of your support!

Комментарии

Информация по комментариям в разработке