Atasi Anemia pada Ibu Hamil | Kumpul Keluarga

Описание к видео Atasi Anemia pada Ibu Hamil | Kumpul Keluarga

Anemia adalah kondisi ketika tubuh kekurangan hemoglobin dan menganggu proses produksi sel darah merah. Sehingga darah tidak membawa cukup oksigen untuk tubuh.

Lantas, apa penyebabnya? Bagaimana gejalanya? Apa dampak anemia pada ibu hamil? Bagaimana cara mencegah dan mengobatinya?
Selengkapnya akan dijelaskan oleh dr. Purnomo Hyaswicaksono, Sp.OG - Spesialis Obstetri dan Ginekologi dari RS Hermina Bekasi.

Selain itu, juga dijelaskan beberapa mitos fakta seputar kehamilan. Mulai dari mitos atau fakta jika bentuk perut ibu hamil tidak menandakan jenis kelamin janin, mitos atau fakta jika ibu hamil boleh berolahraga, dan beberapa mitos atau fakta lainnya.

Saksikan Bincang Sehati,
setiap hari Senin - Jumat,
Live pkl 10.00 WIB
Hanya di DAAI TV


Temukan kisah inspiratif lainnya melalui :
Website : https://www.daaitv.co.id/
Youtube :    / daaifamily  
Instagram :   / daaifamily  

#daaitv #daaifamily #sebarkankebaikan

Комментарии

Информация по комментариям в разработке